Pages

Friday, April 28, 2006

Mensetting DNS Server 2

Tadi malam saya sudah berhasil menjalankan DNS servernya. Alhamdulillah.

Setelah googling kesana kemari, dapat juga link yang bagus websiteya pak asfihani. Juga setelah bolak-balik lagi majalah infolinux ternyata dapat juga cara mensetting DNS. Alhamdulillah bisa mengerti lagi :).

Oh ya, saya mensettingnya dengan mengambil domain : intra.sinjai, trus membuat nameservernya menjadi ns.intra.sinjai.

Setelah menjalankan nslookup dari komputer di lab
[lab01@lab01 ~]$ nslookup
> ns.intra.sinjai
Server: 192.168.0.1
Address: 192.168.0.1#53

Name: ns.intra.sinjai
Address: 192.168.0.1
> mail.intra.sinjai
Server: 192.168.0.1
Address: 192.168.0.1#53

mail.intra.sinjai canonical name = ns.intra.sinjai.
Name: ns.intra.sinjai
Address: 192.168.0.1

:)

ini sekarang masih mensetting webservernya lagi ...
insya Allah mudah-mudahan hari ini berhasil lagi.

Wassalam

1 comment:

Anonymous said...

Belajar terus tanpa henti...

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...